Alat uji instalasi: alat uji multifungsi yang sangat serbaguna
Keamanan dan performa adalah dua persyaratan yang paling penting untuk sistem kelistrikan. Insulasi berkualitas baik, sistem grounding yang berfungsi dengan baik, dan perlindungan aktif akan memastikan keselamatan orang, sistem kelistrikan, dan bangunan, serta melindunginya dari bahaya sengatan listrik, kebakaran, dan kerusakan lainnya pada peralatan.
Melindungi peralatan, membagikan hasilnya secara nirkabel, serta melakukan tujuh pengujian dengan satu sentuhan.
Fluke 1664 FC Installation Tester adalah satu-satunya tester dengan "Insulasi - Pra-uji”. Jika tester mendeteksi peralatan terhubung ke sistem yang sedang diuji, maka pengujian insulasi akan dihentikan, yang akan membantu mengurangi kerusakan yang tak disengaja. 1664 FC juga dilengkapi Fluke Connect, sehingga Anda dapat mengirim hasil pengujian ke smartphone dan berkolaborasi dengan orang lain. Auto Test memungkinkan Anda melakukan tujuh pengujian dengan satu sentuhan tombol, sehingga mengurangi jumlah koneksi manual dan mengurangi kemungkinan membuat kesalahan.
Fluke FEV300 EV Charging Station Test Adapter Kit With Type 2 Connector
Periksa kesalahan arde, isolasi kabel, tegangan, dan siklus tugas dalam satu adaptor.
Fluke FEV300 EV Charging Station Test Adapter Kit: Type 1 & 2 Connectors
Dirancang untuk menguji fungsi dan keamanan stasiun pengisian daya EV mode 3 untuk pengisian daya...
Fluke 1663 Installation Multifunction Tester
1663 menguji semua peraturan lokal dan memberikan hasil pengujian untuk dokumentasi yang lengkap.
Fluke Connect tidak tersedia di semua negara.
*Tidak semua model tersedia di semua negara. Berkonsultasilah dengan perwakilan Fluke setempat.
© Fluke Corporation. Semua merek dagang adalah properti dari pemiliknya masing-masing. Ponsel cerdas, layanan nirkabel, dan paket data tidak termasuk dalam pembelian. Penyimpanan 5 GB pertama gratis. Kompatibel dengan iPhone 4s dan lebih tinggi yang menjalankan iOS 8 atau yang lebih tinggi; iPad (dalam frame iPhone pada iPad); Samsung Galaxy S4 yang menjalankan Android 4.3.x atau yang lebih tinggi dan Samsung Galaxy S, Nexus 5, HTC One, dan One M8 yang menjalankan Android™ 4.4.x atau yang lebih tinggi. Apple dan logo Apple adalah merek dagang dari Apple Inc yang terdaftar di AS dan negara-negara lain. App Store adalah merek layanan dari Apple Inc. Google Play adalah merek dagang dari Google Inc.